Banjir di Jalan Ahmad Yani Pemalang Jadi Kolam Renang Dadakan Anak-Anak

Aryanto

PEMALANG, iNewsBekasi.id - Banjir terjadi di jalan Ahmad Yani, Pemalang, pada Sabtu (31/12/2022). Di mana kondisi ini disebabkan curah hujan yang tinggi mengguyur Pemalang di akhir pekan. Ketinggian air mencapai sekitar 40 cm.

Kendati demikian, Kondisi ini justru dimanfaatkan anak-anak untuk bermain air. Mereka menjadikan lokasi banjir bak wahana kolam renang dadakan. Mereka mengaku bermail sambil menghabiskan waktu libur sekolah.

BPBD Kabupaten Pemalang mengatakan, banjir disebabkan karena intesitas hujan yang tinggi. Selain itu saluran air yang kecil tidak dapat menampung debit air.



Editor : Eka Dian Syahputra

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network