5 Penyerang Agresif yang Kemungkinan Jadi Andalan Shin Tae-yong di Piala AFF U-23 2022

Rivan Nasri Rachman
Ronaldo kwteh. (Foto: Instagram/ronaldokwateh)

Shin Tae-yong bisa menggunakan jasa Braif Fatari di ajang Piala AFF U-23 2022. Penggawa Persija Jakarta memiliki talenta muda yang luar biasa di lini depan, siapa lagi kalau bukan Braif Fatari.

Meski pada sadarnya ia adalah seorang gelandang, Braif mampu ketika harus bermain sebagai penyerang.

Sebelumnya Braif Fatari langganan bermain di Timnas Indonesia U-19 dan hal itu pun bisa menjadi modal bagi pemain berusia 19 tahun tersebut untuk tampil di Piala AFF U-23 2022.

3. Ronaldo Kwateh

Ronaldo Kwateh sempat menjadi perbincangan saat tampil apik bersama Timnas Indonsia U-18. Penggawa berusia 17 tahun itu memiliki segala kriteria untuk bisa menjadi striker andalan Timnas Indonesia. Untuk yang belum tahu, Ronaldo Kwateh adalah pemain keturunan.

Ayahnya bernama Roberto Kwateh adalah seorang mantan pesepakbola dari Liberia. Sedangkan Ibu Ronaldo Kwateh merupakan asli Yogyakarta.

Kemampuan bermain bola Ronaldo tentu mengalih dari ayahnya. Kehebatan Ronaldo Kwateh pun sudah terlihat saat ia menjalani pemusatan latihan di Turki pada Oktober 2021 yang lalu.

Editor : Fatiha Eros Perdana

Halaman Selanjutnya
Halaman : 1 2 3

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network