Rahasia di Balik Kata Alhamdulillah dalam Alquran yang Wajib Umat Muslim Ketahui

Destriana Indria Pamungkas/Eka Dian Syahputra
Ilustrasi. Foto: Okezone

Sebagaimana dijelaskan dalam Alquran jika seorang hamba banyak bersyukur, maka Allah SWT akan mengaruniakan kepadanya lebih banyak nikmat. Janji Allah tersebut tertuang dalam Surat Ibrahim ayat 7 berikut ini:

وَإِذْ تَأَذَّنَ رَبُّكُمْ لَئِن شَكَرْتُمْ لَأَزِيدَنَّكُمْ ۖ وَلَئِن كَفَرْتُمْ إِنَّ عَذَابِى لَشَدِيدٌ

Artinya: Dan (ingatlah juga), tatkala Tuhanmu memaklumkan: "Sesungguhnya jika kamu bersyukur, pasti Kami akan menambah (nikmat) kepadamu, dan jika kamu mengingkari (nikmat-Ku), maka sesungguhnya azab-Ku sangat pedih."

Kendati Alhamdulillah berisi pujian kepada Allah SWT dan kerap diucapkan ketika mendapatkan sebuah nikmat, namun Rasulullah SAW juga mengucapkan Alhamdulillah ketika mendapatkan hal buruk.

ََََُُِّْ ––ََََََُُِِّ ‏«َََََََُُُِِِِِِِِِّّّّْْْ ‏» .َََََََََُِْ ‏«ٍَََََُُِِِّّْْ ‏

Artinya: "Kebiasaan Rasulullah jika menyaksikan hal-hal yang beliau sukai adalah mengucapkan 'Alhamdulillah alladzi bini'matihi tatimmus shalihat. Sedangkan jika beliau menyaksikan hal-hal yang tidak menyenangkan beliau mengucapkan 'Alhamdulillahi 'ala kulli haal." (HR Ibnu Majah 3803).

Editor : Eka Dian Syahputra

Sebelumnya

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network