get app
inews
Aa Read Next : Pengurus Pusat IPHI Minta Seluruh Anggota Doakan Prabowo-Gibran Dapat Tunaikan Amanah Rakyat

Kehadiran Seniman Komedi PASKI Punya Pengaruh Besar Beri Kesadaran Publik Soal Hidup Bernegara

Rabu, 27 September 2023 | 16:10 WIB
header img
Ketua Dewan Pembina Persatuan Seniman Komedi Indonesia (PASKI) Erman Soeparno memberikan apresiasi kepada PSKI yang dipimipin pelawak senior Jarwo Kwat. Foto:Dok IPHI

Melalui humor, kata dia, komedian dapat membahas isu-isu yang kompleks atau sulit dipahami dengan cara yang lebih mudah dicerna. Mereka dapat memecah isu-isu ini menjadi bagian-bagian yang lebih kecil dan menjelaskannya dengan cara yang humoris. 

Komedi sering menggunakan satir untuk mengkritik atau menggambarkan masalah-masalah dalam masyarakat. Dengan cara ini, komedian dapat mengangkat isu-isu sosial atau politik yang penting sambil mempertanyakan status quo.

“Tentunya kritik Komedi yang membangun akan dapat diterima oleh semua pihak daripada Kritik yang kasar, pedas dan menimbulkan polemik,” sebut Erman Soeparno yang juga ketua umum DPP Ikatan Persaudaran Haji Indonesia (IPHI).

Erman Soeparno juga menambahkan Jarwo Kwat juga ditetapkan sebagai  Ketua Lembaga Seni Budaya, Ikatan Persaudaran Haji Indonesia (IPHI)

“Peran Jarwo kuat tidak hanya seorang komedian, tetapi salama belasan tahun membintangi cinema Dakwah Religi, yang ditayangkan setiap Bulan Ramadhan,” pungkasnya.

Editor : Vitrianda Hilba SiregarEditor Jakarta

Follow Whatsapp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
Lihat Berita Lainnya
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut