Logo Network
Network

Merak Hijau Terancam Punah, Mengapa Hanya Tersisa Kurang dari 1.000 Individu di Indonesia?

Budi Candra Setya/Fatiha Eros Perdana
.
Sabtu, 03 Juni 2023 | 11:17 WIB

BANYUWANGI, iNewsBekasi.di - Pavo muticus atau dikenal burung merak hijau jantan itu terlihat berada di Savana Sadengan, Taman Nasional Alas Purwo, Banyuwangi, Jawa Timur, pada Jumat (2/6/2023).

Menurut Data International Union for Conservation of Nature (IUCN) populasi merak hijau di seluruh dunia sekitar 10-20 ribu ekor yang hidup di alam liar, sedangkan di Indonesia kurang dari 1.000 individu saja. (Budi Candra Setya/ANTARA FOTO

Editor : Fatiha Eros Perdana

Follow Berita iNews Bekasi di Google News

Bagikan Artikel Ini