Menteri Pertahanan Prabowo Angkat Deddy Corbuzier Jadi Duta Komcad, Netizen: Keren Om, Merdeka

Puteranegara Batubara
Menteri Pertahanan Prabowo Subianto mengangkat Deddy Corbuzier menjadi Duta Komponen Cadangan (Komcad). (Foto: Youtube)

Sekadar diketahui, sebanyak 3.103 personil Komponen Cadangan (Komcad) angkatan pertama ditetapkan oleh Presiden Joko Widodo dan Menteri Pertahanan (Menhan) Prabowo Subianto pada Kamis 7 Oktober 2021.

pembentukan komponen cadangan dimulai pada bulan Mei yakni pendaftaran tanggal 17-31 Mei 2021. Lalu seleksi tanggal 1 sampai 17 Juni 2021. 

Kemudian latihan dasar kemiliteran 21 Juni sampai 18 September 2021. Terakhir adalah pada tanggal 7 Oktober 2021 lalu merupakan tahapan penetapan sebagai pasukan komponen cadangan.



Editor : Vitrianda Hilba SiregarEditor Jakarta

Sebelumnya

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network