Viral Bendera Selang-seling Merah Putih Berkibar di Pasar Minggu, Polisi: Sedang Dicari Pelakunya

Ari Sandita Murti, Sindonews
Viral Bendera Selang-seling Merah Putih Berkibar di Pasar Minggu, Polisi: Sedang Dicari Pelakunya Bendera Selang-seling. (Foto: Instagram)

"Nanti kita cari tahu ada kaitannya tidak dengan itu (untuk menyemarakkan 17 Agustus)," tuturnya.

Dia menambahkan, ada kemungkinan orang yang memasang itu berniat memasang umbul-umbul guna menyemarakan hari kemerdekaan pada 17 Agustus mendatang, hanya saja umbul-umbul itu dipasang dengan digabung sehingga berbentuk seperti bendera. meski demikian, polisi masih mendalaminya lebih lanjut.



Editor : Eka Dian Syahputra

Sebelumnya

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update