Daftar Sementara Korban Luka Akibat Erupsi Gunung Semeru di Puskesmas Penanggal

Antara
Gunung Semeru erupsi Sabtu (4/12/2021) dan mengakibatkan puluhan warga di Desa Sumberwuluh Lumajang mengungsi. (Foto: Istimewa/Twitter)

JAKARTA, iNews.id - Gunung Semeru yang terletak di Kabupaten Malang dan Kabupaten Lumajang, Jawa Timur, mengeluarkan erupsi, pada Sabtu (4/12/2021) sore.

Menurut hasil data sementara korban luka bakar akibat erupsi Gunung Semeru di Puskesmas Penanggal tercatat sebanyak 38 orang. Sebagian sudah dirujuk ke beberapa rumah sakit di Kabupaten Lumajang, Jawa Timur.

Berikut daftar nama korban luka bakar ringan hingga berat di Puskesmas Penanggal, Kecamatan Candipuro.

Berdasarkan data Puskesmas Penanggal yang diterima, Minggu (5/12/2021) yakni: 

  1. Luluk Susilowati (41) warga Dusun Curah Kobokan
  2.  Purwanto (41) warga Dusun Curah Kobokan
  3.  Wildan (17) warga Dusun Curah Kobokan
  4. Lira Firna (19) warga Dusun Kajar Kuning
  5. Dur Jumadi (70) warga Dusun Curah Kobokan
  6. Alvin (14) warga Dusun Curah Kobokan
  7. Mustakin (28) warga Dusun Curah Kobokan
  8. Suwati (38) warga Dusun Curah Kobokan
  9. Rita (23) warga Dusun Curah Kobokan
  10. Titin (23) warga Dusun Curah Kobokan
  11. Haliwan (26) warga Dusun Curah Kobokan
  12. M. Zaeful (11) warga Dusun Curah Kobokan
  13. Ngatiman (27) warga Dusun Curah Kobokan
  14. Senimin (40) warga Dusun Curah Kobokan
  15. Haris (33) warga Dusun Curah Kobokan
  16. Samsul (32) warga Dusun Curah Kobokan
  17. Rahma Amalia (13) warga Dusun Curah Kobokan
  18. Ngatinem (70) warga Dusun Curah Kobokan
  19. Hasan (22) warga Desa Supiturang
  20. Hami (70) warga Desa Supiturang
  21. Suli (50) warga Desa Supiturang, kemudian dirujuk RSUD dr Haryoto Lumajang
  22. Mesini (71) warga Dusun Curah Kobokan
  23. Samsul Arifin (39) warga Desa Supiturang
  24. Roni (29) warga Desa Supiturang
  25. M. Idris (37) warga Desa Supiturang
  26. Rianto (30) warga Desa Sumbermujur
  27. Giarti (55) warga Dusun Curah Kobokan
  28. Siswanto (73) warga Dusun Curah Kobokan
  29. Semi (40) warga Dusun Curah Kobokan
  30. Adi (35) warga Desa Sumberurip (dirujuk ke RSUD dr. Haryoto)
  31. Sudi (34) warga Desa Supiturang
  32. Sukri (100) warga Dusun Curah Kobokan
  33. Hermanto (24) warga Desa Wonocempokoayu (dirujuk ke RSUD Pasirian)
  34. Ngatina/Ani warga Dusun Curah Kobokan
  35. Bawon Triono (33) warga Dusun Curah Kobokan (dirujuk ke RSUD dr. Haryoto)
  36. Selamet (40) warga Dusun Curah Kobokan
  37. Sami warga Dusun Curah Kobokan
  38. Misini warga Dusun Curah Kobokan (dirujuk ke RSUD dr. Haryoto).


Editor : Fatiha Eros Perdana

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network