Jalan Penghubung Dua Desa di Bogor Patah Akibat Pergeseran Tanah

Putra Ramadhani Astyawan, Okezone
Illustrasi (foto: dok Okezone)

"Jalan sudah dipasang portal peringatan jalan rusak dan diperkirakan retakan akan melebar dan bertambah karena kultur tanah yang labil di kelilingi persawahan ditambah guyuran hujan," ungkapnya.

Pergeseran tanah ini, tambah Aris, tidak sampai berdampak pada bangunan karena jauh dari pemukiman warga. Hanya saja, dikhawatirkan jika retakan bertambah besar makan jalan akan terputus.

"Apabila retakan jalan makin melebar dan bertambah maka akses masyarakat akan terputus," tutupnya.



Editor : Lely Anggoro Putri

Sebelumnya

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network