Profil Lengkap dan Prestasi Pele, Legenda Timnas Brasil yang Wafat di Usia 82 Tahun

Wikanto Arungbudoyo
Profil Lengkap dan Prestasi Pele, Legenda Timnas Brasil yang Wafat di Usia 82 Tahun. Foto: REUTERS

Di level klub, Pele mengantar Santos menjuarai Liga Brasil (Serie A) enam kali dengan lima di antaranya secara beruntun (1961-1965). Lalu, Santos diantar menjadi jawara Copa Libertadores atau Liga Champions-nya Amerika Selatan sebanyak dua kali (1962 dan 1963).

Sayangnya, kesehatan Pele memburuk setelah pensiun dari sepak bola pada 1975. Pada 1977, ginjal sebelah kanannya dicabut. Dari sana, berbagai penyakit mulai menderanya. Riwayat penyakitnya cukup banyak hingga akhirnya wafat pada 29 Desember 2022 (waktu Brasil).

Selepas pensiun, Pele pernah menjadi Menteri Olahraga Brasil pada 1 Januari 1995 hingga 30 April 1998. Setelah tidak lagi di pemerintahan, dia aktif menjadi duta besar bagi sepak bola dan juga UNESCO.

Kini, sang raja telah pergi untuk selamanya. Dunia sepak bola jelas kehilangan warisan besar seorang Pele. Beristirahatlah dalam damai, Raja!
 
Artikel ini telah terbit di IDX Channel dengan judul "Profil Pele: sang Raja Sepak Bola yang Pergi untuk Selamanya".

Editor : Eka Dian Syahputra

Sebelumnya

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network