4. Risiko Terkena Penyakit Jantung
Menurut sebuah penelitian yang diterbitkan di JAMA, pria yang melewatkan sarapan memiliki peluang sekitar 27% lebih besar untuk mengalami serangan jantung jika dibandingkan dengan mereka yang sarapan.
Tak hanya itu, orang yang menghindari sarapan juga diketahui memiliki peningkatan kerentanan terhadap hipertensi, yang menyebabkan penyumbatan arteri. Sehingga berisiko menimbulkan penyakit kardiovaskular kronis, termasuk stroke.
5. Menyebabkan Migrain
Melewatkan sarapan pagi dapat memicu penurunan kadar gula secara besar-besaran, yang dapat memicu pelepasan hormon yang dapat menyebabkan kadar glukosa yang rendah. Jika kebiasaan ini dibiarkan secara terus menerus, maka tidak menutup kemungkinan meningkatnya tekanan darah, sehingga memicu migrain dan sakit kepala.
Editor : Eka Dian Syahputra
Artikel Terkait