Polda Metro Jaya Adakan Program Mudik Gratis untuk 20 Ribu Orang, Cek Tanggal Pendaftarannya

Achmad Al Fiqri/Eka DIan Syahputra
Ilustrasi Mudik. Foto: MNC Media

Jalur Selatan antara lain Purbalingga, Banjarnegara, Wonosobo, Magelang, Cilacap, Kebumen, Kulonprogo, Sleman, Gunung Kidul, Bantul. Jalur Utara-Timur adalah Jepara, Pati, dan Blora.

Tujuan Jawa Timur turut terbagi dua Jalur Utara dan Selatan. Kota tujuan di Jalur Utara ialah Lamongan, Bojonegoro, Gresik, Sidoarjo, Pasuruan, Situbondo, Lumajang, Jember, Banyuwangi, dan Malang Raya.

Sementara Jalur Selatan yakni Ngawi, Magetan, Ponorogo, Mojokerto, Tulungagung, Trenggalek, Blitar, dan Nganjuk.



Editor : Eka Dian Syahputra

Sebelumnya

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network