Desta Resmi Cerai dengan Natasha Rizky, Janji Tak Lalai Nafkahi Ketiga Anaknya

Ravie Wardani/Eka Dian Syahputra
Desta Resmi Cerai dengan Natasha Rizky, Janji Tak Lalai Nafkahi Ketiga Anaknya Natasha Rizky dan Desta. Foto: Instagram

JAKARTA, iNewsBekasi.id - Deddy Mahendra Desta atau Desta, berjanji tidak akan llai memberikan nafkah pada ketiga anaknya usai resmi bercerai dengan istrinya, Natasha Rizky, Senin (19/6/2023).

Ini pun disampaikan kuasa hukum Natasha Rizky, Dolly Siregar. Dirinya menuturkan hubungan kliennya dengan Desta masih berjalan baik.

"(Desta-red) masih sangat nafkahin, bagus kok bagus. Hubungan mereka masih bagus," kata Dolly Siregar usai menjalani sidanh putusan di Pengadilan Agama (PA) Jakarta Selatan, seperti dilansir dari SINDOnews, Senin (19/6/2023).

"Sangat sering (Desta ketemu anak), nggak ada masalah mereka," sambungnya.

Sampai saat ini, Desta dan Caca masih berusaha memberikan pengertian ke tiga anaknya soal perceraian tersebut.

Editor : Eka Dian Syahputra

Halaman Selanjutnya
Halaman : 1 2

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update