Ikhlas Cincin Rp12 Miliar Tak Kunjung Kembali, Hotman Paris Ungkap Sudah Beli Baru dari Italia

Diana Rafika Sari/Eka Dian Syahputra
Ikhlas Cincin Rp12 Miliar Tak Kunjung Kembali, Hotman Paris Ungkap Sudah Beli Baru dari Italia Hotman Paris. Foto: ist

Hotman Paris menyebut cincin yang dipesannya itu memiliki bentuk sama dengan koleksinya yang hilang. Dia pun sengaja memesan cincin tersebut dari Italia lantaran menrutnya di Indonesia tidak ada.

"Sudah pesan dari Italia. Betuk terompet juga," ujar Hotman Paris.

"Adanya di sana, di sini nggak ada," pungkasnya.



Editor : Eka Dian Syahputra

Sebelumnya

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update