Sejumlah Rumah dan Kontrakan di Bekasi Ambles, Diduga Akibat Proyek Pembangunan Jalan Tol Japek II

Ade Suhardi
Sejumlah rumah dan kontrakan di Kampung Legok Cariu RT 12 RW 06 Desa Sukamukti, Kecamatan Bojongmangu, KabupatenBekasi  ambles dan retak. Foto: Ade Suhardi

Sementara, pihaknya masih berkordinasi dengan aparatur pemerintah desa setempat dan terus mendata serta memantau perkembangan kondisi bangunan warga yang terdampak pergerakan tanah.

“Jumlah bangunan yang longsor (ambles) kalau nggak salah 12 rumah, cuman untuk yang kontrakan jumlahnya memang lumayan banyak pak,” kata dia.

Warga lainnya Sulistiowati (40) pemilik bangunan, mengaku khawatir kerusakan di rumahnya akan semakin parah dan berpotensi ambruk sewaktu-waktu. Sebab, kata Dia,  kondisi bangunan rumahnya sudah ambles sekira 60 centimeter. 

Sejumlah tembok hingga asbes rumahnya juga retak dan rusak. Bahkan bangunan warung di depan rumahnya terpaksa dibongkar karena khawatir ambruk.

Editor : Vitrianda Hilba SiregarEditor Jakarta

Halaman Selanjutnya
Halaman : 1 2 3 4

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network