Roy Marten Ungkap Isi Komunikasi Terakhir dengan Polo Srimulat, Isinya Pesan Religius

Ravie Wardani
Aktor senior Roy Marten mengungkapkan komunikasi terakhirnya dengan almarhum Polo Srimulat sebelum dikabarkan meninggal dunia pada  Rabu (6/3/2024). Foto: DOK

Roy Marten juga menjelaskan bahwa Polo Srimulat memang sering keluar masuk rumah sakit dalam beberapa bulan terakhir.

"Memang beliau sakit untuk beberapa bulan ini sakit beberapa bulan ini masuk RS. Saya belum bisa besuk, saya bilang sama dia 'maaf mas saya belum bisa besuk, dia jawab 'oh saya udah pulang mas' katanya," imbuh Roy Marten.

Sebagai sahabat, Roy merasa sangat kehilangan sosok Polo Srimulat. Dia pun masih ingat sejumlah guyonan mendiang yang kerap diucapkan ketika berkumpul.

"Kalau memperhatikan Polo itu lucu, responsnya begitu cepat, itu tidak hanya di panggung sehari-hari jiga lucu, dan cerdas, jadi kalau dia berpidato wah serius banget," jelas ayah Gading Marten tersebut.

Editor : Vitrianda Hilba Siregar

Halaman Selanjutnya
Halaman : 1 2 3

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network