Sal Priadi Hadirkan Festival Seni Multidisipliner Terbesar 2025

M Hary Fauzan
Sal Priadi. Foto/Istimewa

Menurut Sal Priadi, nama Memomemoria diambil dari kata memo (catatan) dan memoria (ingatan).

“Pentas ini diperuntukkan sebagai ruang perayaan untuk manusia yang ingin merasa—untuk mereka yang ingin merayakan hidup, luka, tawa, dan kenangan,” ujar Sal.

Ia menambahkan, filosofi nama tersebut merupakan perpanjangan dari tiga kata: memo (catatan), memori (ingatan), dan ria (rasa riang).

Dengan konsep yang semakin matang dan pengalaman yang lebih mendalam, Memomemoria 2025 diharapkan menjadi ruang pertemuan bagi musik, seni, dan emosi manusia dalam satu panggung yang menyentuh.

Editor : Wahab Firmansyah

Sebelumnya

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network