Edukasi Program Bayi Tabung, Siloam Hospital Gelar Seminar Blastula IV F Centre di Lampung

Vitrianda Hilba Siregar
Seminar Blastula IV F Centre, seminar seputar Program Ibu Hamil (Promil), Minggu 12 Juni 2022 di kota Bandar Lampung. Foto: ist

"Personalisasi menjadi kata kunci dalam layanan terbaik Blastula IVF centre, ditunjang dengan kenyamanan dan support sistem yang terdepan dalam pelaksanaan program unggulan. Hal ini terlihat dari sukses rate yang tinggi dalam mewujudkan impian memiliki buah hati", ungkap dr. M. Aerul Chakra, SpOG (K) - FER, MIGS

Terhitung mulai dari bulan Februari 2021 hingga bulan Desember 2021, tingkat keberhasilan yang diraih oleh Blastula IVF adalah sebesar 55% (246 pasien) Detail tingkat keberhasilan adalah sebagai berikut :

- Fresh pregnancy 50% dari total 141 pasien yg di ET

- FET pregnancy 60% dari total 105 pasien yang di FET Tingkat keberhasilan yang dicapai oleh Blastula IVF merupakan tingkat keberhasilan yang tinggi dikarenakan menurut data dunia, tingkat keberhasilan program IVF Dunia rata-rata adalah sebesar 35%.

Tak berhenti hanya di kelahiran pertama dan kedua, tapi bayi-bayi Blastula IVF terus lahir di 2021 dan seterusnya. Begitu pula dengan pasangan yang bahagia karena kehamilan yang diharapkan selama ini akhrinya tercapai

Editor : Vitrianda Hilba SiregarEditor Jakarta

Halaman Selanjutnya
Halaman : 1 2 3 4

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network