Warung Bisa Jual LPG 3 Kg Lagi, Pimpinan Komisi VI Andre Rosiade Dukung Penuh Presiden Prabowo
Wakil Ketua Komisi VI DPR RI Andre Rosiade angkat topi dengan keputusan Presiden Prabowo Subianto yang mengaktifkan kembali pengecer LPG 3 kg di warung-warung.