Jakarta Hajatan ke-495, 11 Museum Ini Gratis Biaya Masuk pada Rabu 22 Juni 2022

Kurniawati Hasjanah, Jurnalis
Musem Joang 45 (Foto: dok Indonesia Kaya)

JAKARTA, iNews.id - Merayakan Hari Ulang Tahun (HUT) Kota Jakarta yang jatuh tanggal 22 Juni 2022, Dinas Kebudayaan, Pemprov DKI Jakarta memberikan kesempatan wisata sejarah gratis.

HUT ke-495 DKI Jakarta saat ini mengusung tema Jakarta Hajatan, Celebrate Jakarta, Kolaborasi, Akselerasi, Elevasi.

Dilansir dari Instagram Dinas Kebudayaan Provinsi DKI Jakarta @disbuddki, terdapat beberapa tempat bersejarah dan juga museum yang dikelola oleh Dinas Kebudayaan.

Semua destinasi ini bisa dinikmati secara gratis pada hari ini, Rabu (22/6/2022).

"Jadi tunggu apalagi? Yuk, ajak sanak saudara untuk mengunjungi museum-museum ini. Jangan sampai terlewat ya," demikian postingan Instagram @disbuddki.

Editor : Eka Dian Syahputra

Halaman Selanjutnya
Halaman : 1 2

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network