Terdapat Kecoak di Telinga Tiktoker Asal Singapura, Begini Kronologinya

Anton Suhartono, Jurnalis
TikToker nadia.lmzq berbagi pengalaman tak menyenangkan telinganya kemasukan kecoak (Screengrab: TikTok/nadia.limzq)
"Isi perutnya yang putih keluar, dan seperti kulit kecoa. Oh my God, cangkang cokelatnya keluar," katanya, seraya menambahkan penampakan itu membuatnya muntah.

Setelah itu dia memanggil ibunya dan singkat cerita mereka pergi ke rumah sakit. Perempuan itu melanjutkan, bahkan para perawat juga geli menanganinya.

Setelah beberapa lama, menggunakan vakum dan alat khusus lainnya, dokter berhasil mengeluarkan kecoak tersebut yang sudah terpoting menjadi beberapa bagian.

"Mereka meneteskan antibakteri di telinga," tuturnya.

Nadia mengatakan bahwa kecoak tersebut sepertinya belum dewasa dengan ukuran panjang sekitar 3,5 hingga 4 cm.



Editor : Fatiha Eros Perdana

Sebelumnya
Halaman : 1 2

TAG :
Wanita Wanita Cantik Tiktoker tiktoker cantik singapura kecoak masuk ketelinga Kecoak
Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.

Artikel Terkait

Berawal Merasa Dehidrasi, Wanita AS Ini Tewas usai Tenggak 2 Liter Air dalam 20 Menit

Wanita Putih Mulus Pakai Outfit Seksi Tidur di Trotoar, Pakaiannya Tersingkap Bikin Geger Warga

Menteri Pendidikan Singapura Tanggapi Fans Minta Sekolah Libur demi War Tiket Taylor Swift

Grab Holdings PHK 1.000 Karyawan, Terbesar sejak Era Pandemi Covid-19

Ini Dia 7 Penyebab Banyaknya Wanita Jadi Penghuni Neraka

BERITA POPULER +
News Update

Akibat Hujan Deras 1 Mobil Terperosok ke Lubang Galian di Jalan Raya Jatiwaringin Bekasi

Minggu, 24 November 2024 | 21:30 WIB | Bekasi

DKM Masjid Jami Darussalam Apresiasi Program Bersih-bersih Masjid dari Yayasan Erick Thohir

Minggu, 24 November 2024 | 21:17 WIB | Cikawang

Masa Tenang Pilkada 2024: Bawaslu dan Forkopimda Kota Bekasi Tertibkan APK

Minggu, 24 November 2024 | 19:52 WIB | Bekasi

Pembukaan Pakuwon Mall bikin Bekasi Macet Parah, Warga Curhat di Medsos

Minggu, 24 November 2024 | 19:46 WIB | Bekasi

Profil Klub Liga 1 Persebaya yang Banyak Lahirkan Pemain Timnas

Minggu, 24 November 2024 | 15:15 WIB | Sport

Profil Dani Ramdan, Alumnus IPDN yang kini Jadi Calon Bupati Bekasi

Minggu, 24 November 2024 | 14:49 WIB | Cikawang

Dani-Romli Didukung Ratusan Pengacara, Siap Kawal Kasus Hukum hingga Gugatan di MK

Minggu, 24 November 2024 | 13:45 WIB | Cikawang

Profil Heri Koswara, Calon Wali Kota Bekasi Lulusan Fakultas Sastra Arab IAIN Jakarta

Minggu, 24 November 2024 | 11:52 WIB | Bekasi

Pendukung Dianiaya Kubu Ade-Asep, Tim Pemenangan Holik-Faizal Tempuh Langkah Hukum

Minggu, 24 November 2024 | 10:02 WIB | Cikawang

Kisah Stasiun Bekasi, Bangunan Bersejarah Perjalanan Kereta Api Sejak Tahun 1887

Minggu, 24 November 2024 | 08:44 WIB | Bekasi

Hari Terakhir Kampanye Pilkada Bekasi, Ribuan Umat Nasrani Dukung Heri-Sholihin

Sabtu, 23 November 2024 | 19:53 WIB | Bekasi

Survei PolMark: Elektabilitas Heri Koswara Unggul 41,4%, Uu Saeful Mikdar 16,4%, Tri Adhianto 30,9%

Sabtu, 23 November 2024 | 16:54 WIB | Bekasi

Kopaja RK 1 Gelar Pasar Sembako Murah di Sejumlah Kelurahan Jakarta

Sabtu, 23 November 2024 | 14:18 WIB | News

Bareskrim Bekuk Buronan Judol di Filipina, Sahroni: Bukti Keseriusan Polri!

Sabtu, 23 November 2024 | 14:03 WIB | News

Profil BN Holik Qodratullah, Calon Bupati Bekasi yang Pernah Jadi Kepala Desa Ciantra

Sabtu, 23 November 2024 | 12:32 WIB | Cikawang
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network