3 Julukan Soekarno, Nomor 3 Dikenal karena Memikat Hati Banyak Wanita

Tim Litbang MPI, MNC Portal
Soekarno. (Foto: Tangkapan layar media sosial)

JAKARTA - Presiden pertama Indonesia, Soekarno atau yang kerap disapa Bung Karno merupakan salah satu tokoh yang memperjuangkan kemerdekaan bangsa Indonesia. Pria yang lahir di Surabaya ini sudah memperlihatkan jiwa patriotismenya sejak muda.

Sebagai seorang aktivis, ia berperan aktif dalam perjuangan untuk memerdekakan negaranya. Dari penjara hingga diasingkan, pernah Bung Karno rasakan demi negara tercinta.

22 tahun lamanya Soekarno berkuasa, ada banyak kejadian dan peristiwa penting yang dilaluinya sebagai kepala negara.

Dari beragam peristiwa tersebut, Soekarno mendapat berbagai julukan yang menggambarkan sosok dirinya.

Bahkan, ada juga julukan yang diberikan oleh orang terkasih Soekarno. Penasaran apa saja julukan yang yang melekat pada Presiden Pertama Indonesia ini?

Berikut 3 julukan untuk Soekarno dilansir beragam sumber, Minggu (31/7/2022).

1. Bapak Proklamator

Julukan Bapak Proklamator tidak bisa lepas dari diri Soekarno. Julukan ini diberikan bukan tanpa alasan.

Editor : Fatiha Eros Perdana

Halaman Selanjutnya
Halaman : 1 2 3

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network