Tiga Cara Cek Profil PNS Online dengan Mudah, Ikuti Langkahnya!

Iman Ridhwan Syah/Net Bekasi
Cara Cek Profil PNS Online. (Foto: ilustrasi/Dok iNews)

2. Lewat Aplikasi

- Unduh lalu buka aplikasi My SAPK BKN.

- Masukkan NIP sebagai username dan NIK sebagai password.

- Ketikkan captcha, kemudian klik Next.

- Data profil PNS Anda akan muncul secara otomatis.

3. Lewat laman My SAPK BKN:

- Kunjungi laman mysapk.bkn.go.id.

- Login dengan memasukkan Username dan Password.

- Lalu, akan tampil dashboard atau beranda.

- Klik Lihat Profil Anda untuk mengecek profil.

Demikian informasi mengenai cara cek profil pns online. Semoga bermanfaat.

Editor : Eka Dian Syahputra

Sebelumnya

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network