Jelang Mudik Lebaran 2023, Kondisi Jalur Pantura dan Pansela Mantap 90 Persen

Iman RIdhwan Syah
Jelang Mudik Lebaran 2023, Kondisi Jalur Pantura dan Pansela Mantap 90 Persen. Foto: Ilustrasi/Okezone.com

Sejumlah ruas tol yang operasionalnya bakal ditambahkan selama mudik Lebaran 2023 di antaranya Bekasi-Cawang-Kp. Melayu Seksi 2A Jaka Sampurna–Kayuringin–Ujung (4,88 km), Ramp 2,4,5, dan 8 Junction Wringinanom-Krian-Legundi-Bunder-Manyar dan Semarang-Demak Seksi 2 Sayung–Demak (16,01 km).

Sementara potensi jalan tol fungsional Lebaran 2023 di Pulau Jawa meliputi Jalan Tol Cinere-Jagorawi Seksi 3B Krukut-Limo (2,2 km), Serpong-Cinere Seksi 2 Pamulang-Cinere (3,6 km).

Lalu Jalan tol Cibitung-Cilincing Seksi 4 Taruma Jaya-Cilincing (7,3 km), Jalan tol Cileunyi-Sumedang-Dawuan Seksi 1 Cileunyi-Pamulihan (11,40 km), Seksi 2 Pamulihan-Sumedang 17,05 km, dan Seksi 3 Sumedang-Cimalaka (4,05 km).

Kemudian Jalan tol Ciawi-Sukabumi Seksi 2 Cigombong-Cibadak (11,9 km), Tol Cimanggis-Cibitung Seksi 2A Jatikarya-Cikeas (3,5 km), Tol Pasuruan-Probolinggo Seksi 4A Probolinggo Timur–IC Gending (8,6 km), Tol Serpong-Balaraja Seksi IB CBD-Legok (5,4 km), dan Jakarta Cikampek II Selatan Paket 3 Kutanegara-Sadang (8,5 km).

Di samping itu, Jalan Tol di Pulau Jawa yang operasional sepanjang 1.716 km sudah difasilitasi dengan 90 tempat istirahat dan pelayanan (TIP), yakni TIP tipe A dan 34 TIP tipe B.

Editor : Eka Dian Syahputra

Sebelumnya

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network