Lukman tidak bisa mengidentifikasi para pelaku lantaran tidak mengenalinya. Namun diduga pelaku merupakan dua kelompok remaja.
“Kurang tahu yang melakukan aksi tawuran. Saya disini belum genap dari 1 bulan jadi kurang tau anak mananya,” jelasnya.
Sebagai warga setempat, ia pun merasa was-was akan lingkungannya. Bahkan menurutnya terdapat satu korban bacok.
“Ada yang kena bacok itu. Kena bagian tangan, punggung itu luka bacokan,” tuturnya.
Editor : Vitrianda Hilba Siregar
Artikel Terkait