Bersiap Garap Film Horor Siksa Kubur, Joko Anwar: Mudah-mudahan Bisa Lebih Baik dan Berkesan

Annastasya Rizqa/Eka Dian Syahputra
Bersiap Garap Film Horor Siksa Kubur, Joko Anwar: Mudah-mudahan Bisa Lebih Baik dan Berkesan Joko Anwar. Foto: Instagram/@jokoanwar

Unggahan Joko Anwar ini tak urung mengundang reaksi para netizen. Mereka ikut memberi dukungan dan tak sabar menanti penayangan film horor terbaru garapannya.

“Mustin nonton nanti,” kata @de******.

“Siap-siap tobat massal,” ujar @ran*******.



Editor : Eka Dian Syahputra

Sebelumnya

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update