get app
inews
Aa Text
Read Next : Dramatis! Wanita di Cilincing Terseret 100 Meter saat Pertahankan Motor yang Dibegal

Mengenal Wanita Cantik Asal Arab Saudi Yang Pertama Dapat Lisensi Pelatih Autocross

Rabu, 22 Juni 2022 | 10:50 WIB
header img
Afnan Almarglani. (dok: Arab News)

Tantangan terbesar lainnya ada pada menemukan sponsorshop. Afnan mengatakan olahraga motor sangat mahal dan mempertahankan pelatihan serta memiliki kendaraan kualitas bagus perlu investasi. Oleh karena itu sponsor begitu dibutuhkan.

Dari berbagai perjuangan yang Afnan taklukan, sampai lah dia pada posisi pemegang lisensi pelatihan. Belum lama ini akun resmi Federasi Otomotif dan Sepeda Motor Saudi memberikan selamat atas pencapaian ini melalui Twitter.

Afnan sangat mendukung setiap wanita yang ingin memasuki olahraga motor dan membangun tim olahraga motor wanita profesional untuk mewakili Arab Saudi di kejuaraan dunia.

Editor : Fatiha Eros Perdana

Follow Whatsapp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
Lihat Berita Lainnya
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut