get app
inews
Aa Text
Read Next : PLN Icon Plus-Pertamina Geothermal Energy Perkuat Sinergi dalam Transformasi Bisnis

Nabi Muhammad SAW dan 8 Implementasi Sifat Jujurnya Dalam Berbisnis

Selasa, 19 Oktober 2021 | 10:06 WIB
header img
Nabi Muhammad SAW mempunyai sifat jujur dalam berbagai hal, termasuk saat berbisnis. Bahkan sebelum menjadi nabi pun sifat jujur tersebut sudah begitu melekat. (Foto: Ilustrasi/Freepik)

NABI Muhammad SAW mempunyai sifat jujur dalam berbagai hal, termasuk saat berbisnis. Bahkan sebelum menjadi nabi pun sifat jujur tersebut sudah begitu melekat.

Nah sifat baik jujur dalam berbisnis patut ditiru para saudagar Muslim. Nah, berikut ini adalah contoh sifat jujur dalam berbisnis seperti dicontohkan Rasulullah SAW, dikutip dari buku Pemasaran Syariah: Teori & Aplikasi karya Nurul Huda, Khamim Hudori, Rizal Fahlevi, Badrussa'diyah, Dea Mazaya, Dian Sugiarti.

1. Rasulullah SAW merupakan seorang pedagang yang jujur dan adil dalam membuat perjanjian bisnis dan tidak pernah membuat para pelanggannya mengeluh atau komplain.

2. Beliau selalu menepati janjinya dan dalam menyerahkan atau mengirimkan barang pesanannya selalu tepat waktu dan tetap mengutamakan kualitas barang yang telah dipesan dan disepekati sebelumnya.

Editor : Vitrianda Hilba SiregarEditor Jakarta

Follow Whatsapp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
Lihat Berita Lainnya
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut