Pemkot Bekasi: Jumlah Dokter Spesialis yang Menangani Kasus Gagal Ginjal Akut Sangat Terbatas
Selasa, 25 Oktober 2022 | 13:56 WIB
Dalam kesempatan yang sama, hingga saat ini Pemkot Bekasi belum bisa merinci jumlah pasien gagal ginjal akut dari Kota Bekasi. Namun, terdapat dua pasien dengan status warga Bekasi yang berada di RSCM di Jakarta Pusat.
”Sementara kemarin kan ada dua (pasien di RSCM dari Kota Bekasi) yang terlansir, tapi masalahnya itu bukan di Kota Bekasi kan, dirujuk di luar Kota Bekasi, ini kami masih melakukan penyisiran untuk warga lainnya,” tutupnya.
Artikel ini telah terbit di SINDOnews.com dengan judul "Pemkot Bekasi Kekurangan Dokter Spesialis Gagal Ginjal Akut".
Editor : Eka Dian Syahputra