get app
inews
Aa Text
Read Next : Tiga Bandit Jalanan yang Bikin Resah Warga Cikarang Akhirnya Dibekuk Polisi

Deretan 3 Kasus Bandit Jalanan Bawa Jimat saat Beraksi, Nomor 3 Bawa 8 Jimat Sekaligus

Sabtu, 11 Desember 2021 | 08:48 WIB
header img
Illustrasi bandit yang sedang beraksi. (Foto: Freepick)

Selain jimat bulu harimau, polisi juga mengamankan satu pucuk senjata pistol jenis revolver rakitan dengan isi peluru laras panjang kaliber 5,56 mm, dan satu pucuk senjata pistol FN beserta magasin isi 6 butir peluru.

3. Bandit Jalanan Bawa 8 Jimat saat Beraksi

Pria berinisial G (30), K (35), dan D (40), warga Lubuklinggau tertangkap petugas Satuan Reskrim Polres Lubuklingau karena terlibat pencurian dengan pemberatan. Dalam aksinya itu, mereka menggunakan jimat. Sebanyak 8 jimat dibawa oleh tiga pelaku dalam kondisi terbungkus kain putih dan merah yang dilapisi plastik. Jimat itu digunakan sebagai sabuk. 

Mereka ditangkap polisi saat berada di Kelurahan Wira Karya, Kecamatan Lubuklinggau Timur II, Minggu (7/1/2020). Mereka berusaha membobol rumah dan mengambil barang-barang berharga yang totalnya mencapai Rp60 juta.

Editor : Aditya Nur Kahfi

Follow Whatsapp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
Lihat Berita Lainnya
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut