get app
inews
Aa Text
Read Next : Justin Hubner Alami Gegar Otak, Harus Istirahat 1 Bulan

4 Alasan Timnas Indonesia Bakal Hantam Singapura di Leg II Semifinal Piala AFF 2020

Sabtu, 25 Desember 2021 | 08:34 WIB
header img
Empat Alasan Timnas Indonesia Bakal Hantam Singapura di Leg II Semifinal Piala AFF 2020 (Foto: PSSI)

4. Beban Timnas Indonesia Tak Sebesar Timnas Singapura
Timnas Indonesia bukanlah unggulan di Piala AFF 2020 pada umumnya. Sebab, Shin Tae-yong mengandalkan para pemain muda untuk tampil di turnamen sepakbola paling bergengsi di Asia Tenggara ini. Namun, Timnas Indonesia kini ada di semifinal dan hanya butuh kemenangan untuk lolos ke final.

Timnas Indonesia tetap mendapatkan tekanan untuk meraih tiket menuju babak final, akan tetapi tidak sebesar Singapura yang berstatus tuan rumah. Selain itu, Singapura juga tim tersukses kedua di Piala AFF dengan koleksi empat gelar juara.

The Lions hanya kalah dari Thailand yang sudah mengoleksi lima trofi Piala AFF. Status tim tersukses kedua tentu memberikan beban tersendiri untuk Singapura.

Editor : Fatiha Eros Perdana

Follow Whatsapp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
Lihat Berita Lainnya
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut