Bandar Narkoba Bawa Sabu 53 Kg Nekat Tabrak dan Lindas Polisi Saat Akan Ditangkap

Dominique Hilvy Febiani
Kasat Narkoba Polres Jakarta Pusat Kompol Indrawienny Panjiyoga. (Foto : MNC Portal/Dominique Hilvy Febiani)

“Jadi pada saat akan dalam penangkapan, pelaku ada yang di dalam mobil. Yang itu lari masuk ke mobil pada saat ada anggota di depan mobil langsung ditabrak. Dua orang yang ditabrak. Yang satu luka ringan, yang satu patah tulang,” katanya. 

Sebagaimana diketahui, anggota Satres Narkoba Polres Metro Jakarta Pusat ditabrak dan dilindas saat mengejar bandar narkoba di KM 208 rest area Cirebon, Minggu (21/11/2021). 

Dalam pengejaran bandar itu, polisi menyita narkoba jenis sabu mencapai 35 kg senilai puluhan miliar.  

"Nilai sabu yang disita bernilai kurang lebih Rp53 miliar dan bisa menyelamatkan 250.000 jiwa manusia," ujar Kapolres Metro Jakarta Pusat Kombes Hengki Haryadi, kepada wartawan, Senin (22/11/2021).

Editor : Vitrianda Hilba Siregar

Halaman Selanjutnya
Halaman : 1 2 3

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network