4. Meningkatkan Konsentrasi
Sering mengonsumsi es krim memiliki efek positif pada konsentrasi dan memori. Asam lemak omega-3 dan omega-6 yang terkandung dalam es krim, membantu memperbaiki fungsi otak dan memperkuat sistem saraf, sehingga membantu meningkatkan konsentrasi dan memori.
5. Meningkatkan Mood
Mengonsumsi es krim dapat membantu meningkatkan mood dan mengatasi rasa sedih. Kandungan gula dalam es krim memicu pelepasan hormon serotonin dalam tubuh Anda. Serotonin sendiri merupakan hormon yang memberikan perasaan senang dan nyaman.
Itulah berbagai manfaat es krim untuk kesehatan. Semoga bermanfaat.
Editor : Eka Dian Syahputra
Artikel Terkait