Jadwal dan Lokasi Perayaan Malam Tahun Baru 2024 di Jakarta, Catat Sekarang!

Laury Kaniasti/Mg3
Jadwal dan lokasi perayaan malam tahun baru 2024 di Jakarta perlu diketahui bagi warga Jakarta dan sekitarnya.  Foto:Okezone

Acara Perayaan Malam Tahun Baru 2024 di Jakarta 

  1. Monas Week Desember 2023

Tanggal : 24 - 31 Desember 2023
Acara : "Air Mancur Pesona Monas"
- Sesi 1 : 19.30 - 20.00
- Sesi 2 : 20.30 - 21.00
Acara : "Video Mapping Monas"
- Sesi 1 : 20.00 - 20.30
- Sesi 2 : 21.00 - 21.30

  1. JAKARNAVAL

Tanggal : 31 Desember 2023 - 1 Januari 2024

Pukul : 20.00 - 01.00
Lokasi :
- Panggung di Pintu Barat Daya Monas
- Panggung di depan Bank Indonesia
- Panggung Sarinah
- Panggung Utama di Bundaran HI
- Panggung di Dean UOB
- Panggung ORIX
- Panggung sekitaran Mid Plaza
- Panggung di depan MORI Tower
- Panggung pintu 7 Senayan
- Panggung dekat FX Sudirman

  1. Kirana Jakarta City

Kirana Jakarta City Vision akan digelar di Bundaran HI Jakarta Pusat. Pertunjukan 500 drone dengan berdurasi 10 menit akan menampilkan delapan desain dan kembang api yang meriah.

Selain itu, akan ada pertunjukan "Kabut Air Mancur". Pertunjukan air mancur ini juga dilengkapi atraksi menarik dan video mapping di panggung utama. Musik akan diputar di beberapa lokasi mulai dari Jalan Sudirman hingga M.H. Thamrin.


Itulah jadwal dan lokasi perayaan malam tahun baru 2024 di Jakarta. Semoga membantu Anda yang ingin menikmati malam pergantian tahun di Ibu Kota.

 

Editor : Vitrianda Hilba SiregarEditor Jakarta

Sebelumnya

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network