get app
inews
Aa Text
Read Next : Daftar Negara Terbersih di Dunia, Nomor 1 Banyak Dikunjungi Para Wisatawan

Daftar Negara Terbersih di Dunia, Ada Denmark hingga Swiss

Kamis, 20 Oktober 2022 | 08:00 WIB
header img
Negara Terbersih di Dunia Salah Satunya Prancis. (Foto: Freepik)

3. Denmark

Denmark adalah sebuah negara kepulauan yang berada di Semenanjung Skandinavia. Negara ini mempunyai luas wilayah sekitar 42.933 km, dan menempati peringkat ke 3 negara terbersih di dunia dengan skor sebanyak 81.60.

Menurut beberapa survei yang berbeda, Denmark juga merupakan salah satu dari negara-negara paling bahagia di dunia.

Nilai lebih dari negara ini adalah penekanan terhadap kebijakan penggunaan energi terbarukan sehingga membuat lingkungannya tetap terjaga. Orang-orang Denmark juga terkenal ramah dan suka bersosialisasi. Mereka suka menampilkan senyum di wajahnya.

4. Malta

Selain itu, wilayah Malta dikelilingi oleh Laut Mediterania. Negara ini terkenal dengan laut dan pantai. Struktur wilayah daratan Malta adalah pegunungan yang terdiri dari bebatuan kapur. Meskipun tidak mempunyai hutan dan sungai, negara ini memiliki kualitas udara yang sangat bagus dan dijaga kebersihannya.

Denmark adalah sebuah negara kepulauan yang berada di Semenanjung Skandinavia. Negara ini mempunyai luas wilayah sekitar 42.933 km, dan menempati peringkat ke 3 negara terbersih di dunia dengan skor sebanyak 81.60.

5. Swedia

Swedia adalah salah satu negara di Semenanjung Skandinavia yang mempunyai karakter bersih, damai, dan berkembang dengan baik.

Swedia menempati urutan ke 5 sebagai negara terbersih di dunia dengan skor sebesar 80.51. Beberapa di antaranya bahkan berpendapat negara ini seharusnya menempati peringkat pertama.

Artikel ini telah terbit di Okezone dengan judul "5 Negara Terbersih di Dunia, Nomor 1 Favorit Wisatawan".

Editor : Eka Dian Syahputra

Follow Whatsapp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
Lihat Berita Lainnya
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut