Berikut adalah fakta menarik Heriss Skuyy atau Dirgantara, YouTuber Ome TV yang berasal dari Bandung, Jawa Barat.
- Heriss Skuyy atau pria yang mempunyai nama asli Heriss Dirgantara ini begitu ahli dalam melakukan trik sulap, meretas jarak jauh sampai teleportasi.
- Dia punya ciri khas berwajah anak-anak (bocil) serta begitu fasih berbahasa inggris serta bisa berbicara dalam bahasa Ibrani.
- Makanan favorit Heriss Skuyy yakni kebab.
- Heriss Skuyy mempunyai darah Sunda.
- Heriss memulai Channel YouTube-nya pada pertengahan 2021 silam, saat ini jumlah subscriber YouTubenya mencapai 945 ribu.
- Heriss Skuyy aktif menjadi Youtuber dengan konten Ome TV yang beda serta banyak kejutan.
Itulah profil dan fakta Heriss Skuyy atau Heriss Dirgantara YouTuber Ome TV yang viral.
Editor : Eka Dian Syahputra