Lima Cara Cek Nomor Smartfren Terbaru 2022, Mudah dan Cepat

Iqbal Widiarko/NET
Cara cek nomor Smartfren terbaru sangat mudah melalui beberapa cara. (Foto: smartfren)

JAKARTA, iNewsBekasi.id - Cara cek nomor Smartfren terbaru 2022 bakal dibahas dalam artikel ini. Bagi Anda yang sering lupa atau cuek dengan nomor pribadi yang bisa mengakibatkan bila terlalu lama tak diisi pulsa maka akan hangus, penting untuk mengetahui hal ini.

Operator Smartfren sebelumnya merupakan operator CDMA, tetapi lantaran peminat jaringan tersebut kurang, akhirnya beralih mengembangkan jaringan GSM. Terlebih, tahun ini akan ada wacana mencoba jaringan 5G di Indonesia.

Mengecek nomor Smartfren pun terbilang cukup mudah, Anda dapat memilih beberapa cara yang ada dibawah artikel sesuai dengan kebutuhan. Pilihan langkahnya pun bisa kamu praktekkan di mana pun dan kapan pun berada selama masih terpasang pada smartphone atau perangkat gadget lainnya.

Dilansir dari berbagai sumber, celebrities.id, berikut cara cek nomor Smartfren terbaru.

Cara Cek Nomor Smartfren Terbaru

1. Via Dial Up

a. Langkah pertama yang bisa dilakukan adalah dengan mengetik kode dial *995# pada handphone kamu.
b. Setelah itu, lanjutkan dengan menekan tombol OK atau Yes.
c. Tunggu beberapa waktu, layar handphone akan menunjukkan berbagai informasi mengenai kartu Smartfren yang kamu gunakan, termasuk nomor kartu tersebut.

2. Via WhatsApp

a. Langkah pertama yang bisa dilakukan adalah dengan membuka aplikasi WhatsApp pada handphone kamu.
b. Kemudian, klik ikon titik tiga di bagian pojok kanan atas.
c. Setelah itu, perhatikan nomor yang tercantum pada informasi akun jika yang kamu daftarkan adalah nomor Smartfren pribadi.
d. Lalu, salin nomor tersebut untuk disimpan pada HP milikmu supaya tidak lupa atau terselip.

Editor : Eka Dian Syahputra

Halaman Selanjutnya
Halaman : 1 2

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network