Pemerintah Pastikan Tarif Listrik Tidak Naik hingga Akhir 2025, Daya Beli Rakyat Jadi Fokus

Wahab Firmansyah
Kementerian ESDM menyatakan tarif listrik bagi pelanggan PT PLN tidak mengalami kenaikan. Foto/Ilustrasi/Istimewa

Direktur Utama PT PLN Darmawan Prasodjo mengungkapkan, stabilitas tarif listrik sepanjang tahun 2025 menjadi bukti nyata dukungan pemerintah dalam menjaga daya beli masyarakat. Ia menegaskan, PLN berkomitmen memberikan pelayanan listrik yang andal dan merata.

“Keterjangkauan tarif listrik sepanjang tahun 2025 merupakan bagian dari upaya Pemerintah dalam menjaga daya beli masyarakat sekaligus mendorong perekonomian nasional. PLN siap mendukung penuh dengan terus menjaga keandalan pasokan listrik serta meningkatkan mutu pelayanan bagi seluruh pelanggan,” katanya. 

Darmawan menuturkan, PLN terus melakukan efisiensi biaya operasional sekaligus memperluas akses listrik agar lebih banyak masyarakat bisa menikmati energi yang andal dan terjangkau. Adapun, untuk rincian tarif tenaga listrik di Triwulan IV 2025 (Oktober–Desember) dapat diakses melalui laman resmi PLN.



Editor : Wahab Firmansyah

Sebelumnya

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network