Omset Pedagang Keripik Tempe Tembus 10 Kali Lipat saat Libur Lebaran 2022

Deni Irwansyah, Jurnalis
Sentra Oleh-Oleh Khas Malang (dok iNews/Deni Irwansyah)

Sementara itu, Rudy Adam salah satu pedagang oleh-oleh khas Malang menjelaskan, penjualannya naik 10 kali lipat saat momen libur Lebaran 2022.

"Kenaikan ini dibandingkan dari hari biasa. Dalam sehari rata-rata toko bisa menjual 500 kg kripik tempe, sementara keripik buah tidak mengalami kenaikan," ujarnya.
Omset satu hari diperkirakan mencapai Rp20 juta saat momen libur Lebaran 2022.

Diprediksi sentra oleh-oleh khas Malang ini dibanjiri pembeli sampai Minggu (8/5/2022) mendatang.

Berdasarkan pantauan tim MNC di lokasi, lapak PKL khusus oleh-oleh khas Malang turut dibanjiri pembeli yang hendak bali ke kota asalnya.

Editor : Eka Dian Syahputra

Sebelumnya

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network