get app
inews
Aa Read Next : Sepanjang 2022, Dinkes Kota Bekasi Catat Ada 700 Kasus HIV

HIV/AIDS Masih Menjadi Momok, Namun ODHA Jangan Diperlakukan Diskriminasi

Jum'at, 03 Desember 2021 | 09:29 WIB
header img
PERSOALAN HIV/AIDS hingga saat ini masih menjadi momok menakutkan bagi sebagian orang.(Foto: Shutterstock)

"Penularan virus ini umum didapatkan dari ketiga faktor tersebut," ungkap Liliana mengingatkan.

Sementara tata laksana pasien pengidap HIV-AIDS, klinik VCT di Siloam Hospitals Balikpapan, maka pasien dapat melakukan konsultasi yang bersifat rahasia. Untuk hasilnya pun bersifat rahasia, jadi bagi yang merasa memiliki faktor resiko HIV -AIDS silahkan datang berkonsultasi agar bisa dilakukan tes/pemeriksaan. 

"Pada akhirnya yang membunuh seorang dengan HIV-AIDS adalah bukan penyakitnya itu sendiri, melainkan diskriminasi dan kebencian yang didapat dari orang sekitarnya," sebutnya. 

Diskriminasi dan kebencian itulah yang membuat mereka takut untuk diperiksakan, hal itulah yang juga menyebabkan penyebaran virus HIV akan terus meluas. 

Editor : Vitrianda Hilba Siregar

Follow Berita iNews Bekasi di Google News Lihat Berita Lainnya
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut