get app
inews
Aa Text
Read Next : Muslim Wajib Tahu, Begini Cara Membayar Shalat yang Tertinggal

Selain Harta, Ini Sederet Tingkatan Rezeki Menurut Islam

Rabu, 08 Februari 2023 | 07:44 WIB
header img
Ilustrasi Tingkatan Rezeki Menurut Islam. Foto: Freepik

3. Anak Salih

Tingkatan rezeki anak salih menempati rezeki paling utama. Orangtua yang memiliki anak salih sangatlah beruntung.

Doa seorang anak salih kelak akan jadi pahala untuk orangtua jika sudah meninggal dunia. Amal baik seorang anak salih juga bisa menjadi pahala orangtua.  

4. Harta

Dikutip dari kanal YouTube Moslem Brilliant Story, dijelaskan harta jadi salah satu rezeki yang diberikan Allah Subhanahu wa Ta'ala. Dengan harta, manusia bisa menjalani kehidupan.

Walau demikian, ternyata harta adalah tingkatan rezeki terendah. Bagi mereka yang memandang rezeki sebatas harta, itu menandakan seseorang masih mengejar duniawi dan belum mengenal aspek ukhrawi (akhirat).

Wallahu a'lam bisshawab

Editor : Eka Dian Syahputra

Follow Whatsapp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
Lihat Berita Lainnya
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut