Bahkan orang-orang yang berada di sekitarnya terlihat ikut tersenyum bahagia atas sikap sang anak yang menghargai ibunya.
Momen haru ini sudah mendapatkan ratusan ribu like dan puluhan komentar positif dengan ribuan orang membagikan unggahan video tersebut.
"Sa terharu lihatnya karena sa juga ingin lihat mama pung senyum, tapi sudah di alam sana pada tahun 2002 yang lalu," kata seorang warganet yang ingin punya kesempatan yang sama seperti yang dilakukan prajurit tersebut.
Ada juga warganet yang memberikan semangat supaya sang anak bisa menjalankan tugas dengan baik agar sang ibu bangga.
"Ade, tugas baik-baik saja.. intinya orang sudah bangga karena kita berhasil.
"Sebagian besar komentar memberikan ungkapan rasa bangga dan ikut terharu dengan sikap sang anak.
Editor : Vitrianda Hilba SiregarEditor Jakarta
Artikel Terkait